Langkah-langkah menyimpan arsip?

Langkah-langkah menyimpan arsip?

Tata cara penyimpanan arsip.

  1. Memeriksa terlebih dahulu pada lembar disposisi surat apakah surat tersebut sudah boleh untuk disimpan atau belum (meneliti tanda pelepas surat).
  2. Mengindeks atau pemberian kode pada surat tersebut.
  3. Pekerjaan menyortir atau memilah-milah surat sesuai dengan bagian, masalah atau tujuan surat.

Langkah kegiatan yang harus dilakukan dengan baik dalam proses kearsipan disebut dengan?

Prosedur Kearsipan adalah suatu langkah kegiatan yang harus dilakukan dengan baik. Penangan arsip mulai dari awal sampai akhir secara berkesinambungan dilakukan dengan harapan untuk menjamin kecepatan dan ketepatan penyimpanan, sehingga akan memudahkan penemuan kembali.

Bagaimana prosedur menyimpan arsip pada lemari arsip?

Bagaimana cara penyimpanan berkas atau arsip surat masuk?

  1. Meneliti tanda disposisi ( menentukan boleh atau tidak menyimpan )
  2. Memberi indeks atau kode surat.
  3. Memisah-misahkan surat sesuai bagian, dll.
  4. Simpan ke dalam folder.
  5. Tata arsip dengan baik sesuai sistem ( tanggal, nama, dll )

Langkah langkah pertama kegiatan pengelolaan arsip adalah?

Langkah-langkah yang dilakukan dalam pengelolaan arsip adalah sebagai berikut: Mengumpulkan seluruh arsip….Kecuali arsip-arsip yang telah tertata rapih dan mempunyai daftar.

  1. Menyiangi arsip.
  2. Memilah arsip.
  3. Menyatukan berkas.
  4. Memasukkan berkas kedalam folder arsip.
  5. Mencatat / membuat daftar arsip.

Bagaimana prosedur pemindahan arsip?

Tata cara pemindahan arsip

  1. Penyeleksian arsip inaktif.
  2. Pembuatan daftar arsip yang akan dipindahkan.
  3. Penataan fisik arsip yang akan dipindahkan.
  4. Serah terima arsip inaktif dari unit kerja ke Pusat Arsip dengan penandatanganan berita acara pemindahan arsip inaktif.

Apa yang dimaksud dengan prosedur kearsipan?

Prosedur kearsipan adalah suatu langkah kegiatan yang harus dilakukan dengan baik. Penanganan arsip mulai dari awal sampai akhir secara berkesinambungan dilakukan dengan harapan untuk menjamin kecepatan dan ketepatan penyimpanan, sehingga akan memudahkan penemuan kembali.

Begin typing your search term above and press enter to search. Press ESC to cancel.

Back To Top