Apa saja bagian bagian sel tumbuhan dan hewan?

Apa saja bagian bagian sel tumbuhan dan hewan?

Organel sel pada sel hewan adalah nukleus, retikulum endoplasma, ribosom, peroksisom, kompleks Golgi, mitokondria, lisosom, dan sentriol. Lalu, organel sel pada sel tumbuhan adalah nukleus, retikulum endoplasma, ribosom, peroksisom, glioksisom, kompleks Golgi (diktiosom), mitokondria, dan plastida.

Apa saja yang membedakan sel hewan dan sel tumbuhan?

Perbedaan antara sel hewan dan tumbuhan paling utama terletak pada dinding selnya. Sel tumbuhan memiliki dinging sel, sedangkan sel hewan tidak memiliki dinding sel. Dinding sel pada tumbuhan memiliki fungsi untuk melindungi dan menunjang pertumbuhan sel tersebut.

Apa perbedaan fungsi vakuola pada sel tumbuhan dan hewan?

Vakuola. Sel hewan memiliki satu atau lebih vakuola kecil sedangkan sel tumbuhan memiliki satu vakuola sentral besar yang dapat mengambil hingga 90% volume sel. Pada sel tumbuhan, vakuola berfungsi untuk menyimpan air dan menjaga turgiditas sel. Vakuola dalam sel hewan menyimpan air, ion, dan limbah.

Apa saja bagian sel tumbuhan?

Anggota sel tumbuhan

  • Membran sel.
  • Dinding sel.
  • Plasmodesma.
  • Vakuola. Tonoplas. Kristal.
  • Plastida. Kloroplas. Leukoplas. Kromoplas.
  • Badan golgi.
  • Ribosom.
  • Retikulum endoplasma.

Apa saja bagian bagian dari sel hewan dan apa fungsinya?

Sel Hewan:

  • Membran Sel : Melindungi sel.
  • Sitoplasma : Tempat berlangsungnya metabolisme sel.
  • Mitokondria : Tempat pembentukan energi.
  • Ribosom : Tempat sintesis protein.
  • RE ( Retikulum Endoplasma) : Membantu metabolisme lemak, protein, dan karbohidrat.
  • Badan Golgi : Membantu sintesis protein.

Apa saja bagian bagian yang dimiliki oleh sel hewan?

Sel hewan terdiri dari, mitokondria, sentriol, nukleus, nukleolus, kromatin, ribosom, retikulum endoplasma, mikrotubulus, membran plasma, vakuola, sitosol, selaput inti, badan golgi, sitoskeleton, lisosom, dan peroksisom.

Apakah perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan brainly?

Jawaban: Sel hewan memiliki ukuran lebih kecil, bentuknya tidak tetap. Sedangkan sel tumbuhan memiliki ukuran lebih besar dan bentuknya tetap. Organel khusus yang dimiliki; plastid (kloroplas), dinding sel dan vakuola.

Jelaskan Menurutmu apa perbedaan antara hewan dengan tumbuhan?

Perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan yang paling mendasar yaitu tumbuhan memiliki dinding sel, sementara hewan tidak memiliki dinding sel. Tumbuhan hanya bisa melakukan gerakan-gerakan kecil dan halus, sementara hewan bisa melakukan gerakan yang sangat aktif.

Apa saja fungsi vakuola pada sel tumbuhan?

Vakuola mempunyai beberapa fungsi pada sel tumbuhan, di antaranya berperan dalam turgiditas dan bentuk sel, tempat penyimpanan dan penimbunan, sebagai lisosom, dan membantu proses homeostasis.

Kenapa vakuola pada sel tumbuhan lebih besar daripada sel hewan?

Sel tumbuhan cenderung memiliki ukuran yang lebih besar daripada sel hewan. Hal ini terjadi karena terdapat plastida dalam tumbuhan yang digunakan untuk proses fotosintesis.

Bagian apa saja yang menjadi ciri khas dari sel tumbuhan?

Sedangkan sel tumbuhan memiliki ciri-ciri yang berbeda dengan sel tumbuhan, yaitu memiliki dinding sel, memiliki plastida (kloroplas, kromoplas, dan leukoplas), memiliki vakuola yang lebih besar daripada sel hewan, memiliki nukleus yang berukuran lebih kecil daripada vakuola, bentuk selnya tetap.

Apa fungsi dinding sel bagi tumbuhan?

Dinding sel memiliki kemampuan untuk menjadikan tumbuhan kaku, sehingga berperan penting dalam memberi perlindungan dari serangan patogen serta mikro organisme yang berbahaya. Fungsi dinding sel berikutnya yaitu dapat menentukan bentuk, kekuatan, serta dukungan terhadap tumbuhan.

Begin typing your search term above and press enter to search. Press ESC to cancel.

Back To Top