Daftar isi
Matahari sumber daya apa?
Matahari adalah sumber energi yang berjumlah besar dan bersifat terus-menerus (tidak habis), khususnya energi elektro magnetik yang dipancarkan oleh matahari. Penggunaan tenaga surya tidak membutuhkan pembakaran sehingga tidak menghasilkan gas buang berupa gas rumah kaca.
Apakah matahari termasuk sumber daya alam hayati?
Sumber daya alam nonhayati adalah sumber daya alam yang bukan berasal dari makhluk hidup. Contohnya air, sinar matahari, udara, tanah, bahan tambang, minyak bumi, dan gas alam.
Apakah matahari termasuk sumber daya alam yang dapat diperbarui?
Air, angin dan cahaya matahari termasuk sumber daya alam yang dapat diperbaharui. Sumber daya alam yang bisa diperbarui adalah sumber daya alam yang persediannya di alam tidak bisa habis.
Apa saja Manfaat matahari sebagai sumber daya alam yang dapat diperbaharui?
Berikut ini manfaat energi matahari bagi makhluk hidup:
- Menyinari bumi.
- Membantu proses fotosintesis pada tumbuhan.
- Memberikan pasokan energi listrik yang berasal dari energi surya.
- Mendukung aktivitas kehidupan manusia, misalnya menjemur baju, menggantikan lampu di siang hari, dll.
- Menjadi pusat tata surya.
Apa 5 Manfaat matahari bagi alam?
Manfaat energi matahari bagi alam
- Membantu terjadinya proses siklus air atau daur air.
- Merupakan sumber penerangan alami bagi seluruh makhluk hidup.
- Mengeringkan tanah yang basah.
- Merupakan pengatur tata surya dari galaksi Bima Sakti.
- Membuat makhluk hidup di Bumi bertahan, terutama dari kepunahan.
Apa manfaat sinar matahari bagi alam?
Manfaat Energi Matahari bagi Alam – Sebagai sumber energi tak terbatas bagi alam dan makhluk hidup. – Membantu siklus hidup makhluk hidup. Tumbuhan bisa melakukan proses fotosintesis karena sinar matahari, akibatnya tumbuhan mengeluarkan gas oksigen yang penting bagi kehidupan manusia dan hewan.