Daftar isi
Sejak kapan konflik Laut Cina Selatan?
Sengketa teritorial di Laut Cina Selatan ini diawali oleh klaim Republik Rakyat Tiongkok (RRT) atas Kepulauan Spartly dan Paracel pada tahun 1974 dan 1992. Hal ini dipicu oleh Republik Rakyat Tiongkok (RRT) pertama kali mengeluarkan peta yang memasukkan kepulauan Spartly, Paracels dan Pratas.
Laut Cina Selatan terletak di mana?
Laut China Selatan terletak di sebelah selatan Republik Rakyat Tiongkok (RRT) dan Taiwan; di sebelah Barat Filipina; di sebelah barat Laut Sabah (Malaysia), Sarawak (Malaysia), dan Brunei; di sebelah utara Indonesia; di sebelah timur laut Semenanjung Malaya (Malaysia) dan Singapura; dan disebelah timur Vietnam3.
Mengapa terjadi konflik di Laut China Selatan?
Motif utama China di Laut China Selatan adalah untuk mempertahankan pengaruhnya atas wilayah tertentu, sementara AS ingin mempertahankan hegemoni.
Apakah bagian selatan Indonesia berbatasan dengan Laut Cina Selatan?
Dikutip dari situs Kementerian Pertahanan, secara umum batas wilayah laut Indonesia terdiri atas: Utara: Laut China Selatan dan Samudera Pasifik. Selatan: Samudera Hindia.
Apakah Kamboja berbatasan dengan Laut Cina Selatan?
Letak astronomis negara Kamboja yaitu 10° Lintang Utara sampai 15° Lintang Utara dan 102° Bujur Timur – 108° Bujur Timur. Sedangkan letak geografisnya adalah sebelah utara berbatasan dengan Thailand dan Laos dan sebelah selatan berbatasan dengan Laut Cina Selatan.
Mengapa Laut China Selatan diperebutkan oleh beberapa negara di dunia?
Alasan kenapa Laut China Selatan diperebutkan berbagai negara serta menjadi lahan sengketa adalah karena keberadaan harta terpendam di dasar lautnya. Pertama adalah potensi minyak bumi dan gas. Diketahui tersimpan 16 blok migas, berupa 11 milyar barel minyak bumi dan 190 trilyun kaki kubik gas bumi.
Apa dampak dari konflik Laut Cina Selatan?
“Apabila perang pecah di Laut China Selatan, maka Indonesia bepotensi mengalami dampak langsung yaitu terjadinya kerusakan dan kehancuran di Natuna akibat salah sasaran, eksplorasi dan eksploitasi sumber daya alam menjadi terhenti,” kata Aan.
Sebelah selatan Indonesia berbatasan dengan negara apa?
Secara geografis, batas negara bagian Selatan terdiri dari Australia, Samudera Hindia, dan Timor Leste. Batas negara bagian utara yaitu Malaysia, Filipina, Singapura, dan Laut Cinta Selatan. Sementara bagian barat berbatasan dengan Samudera Hindia. Bagian Timur berbatasan langsung dengan Papua Nugini.