Daftar isi
- 1 Kapan Penyemprotan pestisida dilakukan?
- 2 Apa dampak yang ditimbulkan bagi lingkungan dan makhluk hidup jika petani melakukan penyemprotan insektisida secara berlebihan dan terus menerus?
- 3 Apa saja dampak dari pemakaian pestisida?
- 4 Apakah dimaksud dengan hama tanaman berikan contohnya nama hama tanaman 5?
Kapan Penyemprotan pestisida dilakukan?
Waktu penyemprotan pestisida bisa dilakukan pada pagi hari, tetapi lebih baik dilakukan pada sore hari karena pada umumnya OPT (khususnya serangga hama) pada tanaman aktif pada sore/malam hari. 5. Tepat dosis / konsentrasi.
Jelaskan apa dampak penggunaan pestisida bagi lingkungan?
Penggunaan Pestisida secara berlebihan dapat menyebabkan kerusakan ekosistem alam. Penggunaan pestisida yang secara berlebihan, secara langsung akan menyebabkan berbagai kerusakan ekosistem alam. Matinya berbagai hewan seperti hewan pengurai, konsumen premier, dsb dapat menyebabkan ketidakseimbangan ekosistem alam.
Apa yang kamu lakukan jika tanaman di sekitarmu terserang hama atau penyakit tanaman?
Berikut beberapa langkah mudah memberantas hama dan penyakit tanaman.
- Atasi Secara Manual. Cara ini biasanya dilakukan saat serangan hama dan penyakit masih tergolong rendah.
- Gunakan Perangkap.
- Lem Serangga.
- Cairan Antraktan.
- Perangkap Tikus.
- Gunakan Tanaman Penangkal Hama.
- Gunakan Pestisida Alami.
Apa dampak yang ditimbulkan bagi lingkungan dan makhluk hidup jika petani melakukan penyemprotan insektisida secara berlebihan dan terus menerus?
Namun pestisida dengan intensitas pemakaian yang tinggi dan dilakukan secara terus-menerus pada setiap musim tanam akan menyebabkan beberapa kerugian, antara lain residu pestisida akan terakumulasi pada produk-produk pertanian dan perairan, pencemaran pada lingkungan pertanian, penurunan produktivitas, keracunan pada …
Berapa lama tanaman menyerap pestisida?
Waktu 1 jam sudah cukup bagi daun atau tanaman untuk menyerap pupuk daun maupun cairan pestisida.
Kapan fungisida digunakan?
Perusahaan penghasil benih biasanya menggunakan fungisida pada benih, umbi, transplan akar, dan organ propagatif lainnya, untuk membunuh cendawan pada bahan yang akan ditanam dan melindungi tanaman muda dari cendawan patogen. Selain itu, penggunaan fungisida dapat digunakan melalui injeksi pada batang, semprotan cair …
Apa saja dampak dari pemakaian pestisida?
Dilansir dari laman Dirjen tanaman pangan Kementerian pertanian (Kementan), berikut dampak yang ditimbulkan pestisida kimia pada lingkungan:
- Menurunkan kesuburan tanah dan mencemari air.
- Pestisida kimia menyebabkan resistensi OPT.
- Pertumbuhan tanaman tidak normal.
- Pestisida kimia meninggalkan residu pada tanaman.
Apa akibat dari penggunaan pestisida secara berlebihan?
Karena, penggunaan pestisida yang berlebihan dapat mencemari lingkungan, baik itu pertanian, penurunan produktivitas, keracunan pada hewan, bahkan keracunan pada manusia. Tujuan penggunaan pestisida adalah untuk melindungi tanaman dari hama, virus, dan berbagai jenis penyakit tanaman lainnya.
Apa bedanya hama dan penyakit pada tanaman?
Baik hama atupun penyakit sama sama berbahaya dan berdampak pada sebuah tanaman menjadi nggak subur. Perbedaan hama dan penyakit adalah jenis yang menyerang. Hama adalah hewan yang akan menyerang tanaman petani sedangkan penyakit adalah sebuah bakteri atau virus yang mengancam pertumbuhan tanaman tersebut.
Apakah dimaksud dengan hama tanaman berikan contohnya nama hama tanaman 5?
hama adalah hewan yang mengganggu tanaman peliharaan. contohnya seperti tikus,burung,wereng.
Mengapa penggunaan pestisida yang berlebihan dapat berdampak negatif?
Penggunaan pestisida secara berlebihan akan menyebabkan pestisida tidak dapat terurai dengan sempurna. Alhasil residu pestisida dapat menyebabkan berbagai hal, contohnya seperti apabila mengkonsumsi makanan yang terdapat residu pestisida tentu dapat menyebabkan keracunan.
Kapan padi tidak boleh di spray?
Kapan tanaman padi tidak boleh disemprot? Ketika tanaman padi memasuki masa penyerbukan, jangan lakukan penyemprotan pestisida, terlebih jenis pestisida yang bersifat panas dan toxic kuat. Penyemprotan yang dilakukan pada masa penyerbukan bisa mengakibatkan gabah gabuk, kopong atau puso.