Daftar isi
Apa yang dimaksud dengan penskalaan?
Secara umum, penskalaan merupakan suatu prosedur penempatan atau pemberian nilai (kuantifikasi) suatu karakteristik objek amatan dengan suatu bilangan yang berasal dari suatu kontinum tertentu.
Mengapa skala pengukuran dan instrumen penelitian sangat penting?
Karena instrumen penelitian akan digunakan untuk melakukan pengukuran dengan tujuan menghasilkan data kuantitatif yang akurat, maka setiap instrument harus mempunyai skala (Sugiyono, 2012:92).
Apa fungsi dari skala pengukuran data?
Skala Pengukuran Data Dalam Penelitian – SKALA PENGUKURAN DATA’ = ‘SKALA DATA’ pada dasarnya dimaksudkan untuk mengklasifikasikan Variabel yang akan diukur agar tidak terjadi kesalahan dalam menentukan teknik analisis data dan tahapan penelitian selanjutnya.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan skala pengukuran dalam penelitian?
Ramli, 2011, dalam tulisannya menyebutkan bahwa skala pengukuran adalah kesepakatan yang digunakan sebagai acuan atau tolak ukur untuk menentukan panjang pendeknya interval yang ada pada alat ukur sehinga alat ukur tersebut bila digunakan dalam pengukuran akan menghasilkan data.
Apa yang dimaksud skala pengukuran dan instrumen penelitian?
Skala pengukuran instrumen menurut Sugiyono (2010) adalah sebuah kesepakatan yang dipakai sebagai acuan dalam menentukan ukuran (panjang dan pendek) interval dalam suatu alat ukur. Hal ini ditujukan untuk membuat alat ukur tersebut bisa digunakan untuk mengolah data.
Mengapa menggunakan skala ordinal?
Skala ordinal sangat berguna karena mempunyai tingkatan dalam mengukur tingkat loyalitas, hubungan, kepuasan, motivasi, kualitas produk atau jasa, keberhasilan, nilai tambah dan lainnya.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan pengukuran data?
Pengukuran adalah memberikan nilai atau simbol terhadap karakteristik suatu objek. Nilai itulah yang disebut dengan data. Jadi, data adalah hasil pengukuran terhadap variabel.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan instrumen pengukuran?
Instrumen pengukuran adalah alat yang digunakan untuk mengukur suatu benda. Mengukur suatu panjang benda kita dapat menggunakan mistar atau meteran.