Apa pentingnya kita melakukan pengelolaan DAS?
Tujuan pengelolaan DAS adalah untuk membina kelestarian dan keserasian ekosistem serta meningkatkan pemanfaatan sumber daya alam bagi manusia secara berkelanjutan.
Karakteristik apa saja yang mempengaruhi daerah aliran sungai?
Karakteristik daerah aliran sungai yang mempengaruhi pendeknya waktu konsentrasi aliran adalah….
- panjang.
- gradien.
- tutupan lahan.
- kerapatan alur.
- bentuk.
Faktor-faktor apa saja yang dapat mempengaruhi ketersediaan air sungai?
Faktor-faktor utama yang mempengaruhi besarnya debit air larian di antaranya adalah curah hujan, tutupan lahan, kemiringan lereng, bentuk wilayah DAS, serta kerapatan sungai wilayah DAS.
Apa pentingnya DAS?
Lebih dari itu, DAS berperan penting dalam menjaga lingkungan termasuk menjaga kualitas air, mencegah banjir dan kekeringan saat musim hujan dan kemarau, mengurangi aliran massa (tanah) dari hulu ke hilir.
Apa manfaat DAS dan pelestariannya?
DAS berperan penting dalam menjaga lingkungan dan menyediakan kebutuhan air bagi masyarakat. Selain itu, DAS juga berperan menjaga kualitas air, mencegah banjir dan kekeringan saat musim hujan dan kemarau, serta mengurangi aliran massa tanah dari hulu ke hilir.
Apa yang dimaksud dengan karakteristik daerah aliran sungai?
Daerah Aliran Sungai (DAS) secara umum didefinisikan sebagai suatu hamparan wilayah/ kawasan yang dibatasi oleh pembatas topografi (punggung bukit) yang menerima, mengumpulkan air hujan, sedimen dan unsur hara serta mengalirkannya melalui anak-anak sungai dan keluar pada sungai utama ke laut atau danau.
Apa yang menyebabkan kurangnya ketersediaan air?
Jawaban. Menebangan liar hutan yang menyebabkan terjadinya kekeringan, pembuangan limbah ke sungai, boros menggunakan air.
Faktor apa saja yang mempengaruhi air tersedia?
Faktor yang mempengaruhi ketersediaan air tanah adalah sebagai berikut :
- Kedalaman solum atau lapisan tanah. Semakin dalam lapisan tanah akan samakin banyak juga ketersediaan air yang dikandungnya.
- Kadar bahan organik tanah.
- Iklim dan Vegetasi.
- Senyawa kimia.