Apa arti bunga lily kuning?

Apa arti bunga lily kuning?

Ini dia makna dari bunga lily sesuai dengan warnanya: Lily merah muda: kemakmuran & kekayaan. Bunga lily kuning: riang gembira, palsu, atau kebohongan. Liliy putih: simpatik, mulia, suci, murni, persahabatan, dan pengabdia.

Apa saja warna bunga lily?

Umumnya, bunga lili punya ukuran besar dan wangi. Bunga lili yang paling populer berwarna putih, namun tanaman yang punya akar rhizoma ini terdiri dari berbagai warna lain seperti kuning, merah muda, merah, hingga ungu. Berikut beberapa spesies lili yang punya corak unik.

Apa arti bunga tulip ungu?

Bunga tulip warna ungu melambangkan kesetiaan dan loyalitas yang banyak digunakan pada zaman dahulu oleh keluarga bangsawan. Bila diberikan kepada orang lain, menandakan kekaguman dan penghormatan. Itulah beberapa ulasan mengenai arti dari bunga tulip yang mungkin kamu belum mengetahuinya.

Apa arti bunga lily orange?

Bunga lily oranye dikenal sebagai lambang kebencian, penghinaan, dan kesombongan. Seperti filosofi warna oranye yang mengandung makna optimis, semangat, juga kepercayaan diri tinggi. Salah satu jenis bunga lily oranye adalah bunga Tawny Daylily atau Orange Daylily. Itulah arti bunga lily berdasarkan warnanya.

Bunga tulip melambangkan apa?

Tulip adalah bunga cinta klasik. Orang Turki yang awalnya memelihara bunga ini menganggapnya sebagai simbol surga di bumi, menjadikannya bagian dari banyak puisi dan karya seni religius dan sekuler.

Apa arti dari nama bunga tulip?

Tulip (bahasa Latin: Tulipa) merupakan nama genus untuk 100 spesies tumbuhan berbunga yang termasuk ke dalam keluarga Liliaceae. Tulip berasal dari Asia Tengah, tumbuh liar di kawasan pegunungan Pamir dan pegunungan Hindu Kush dan stepa di Kazakhstan. Negeri Belanda terkenal sebagai negeri bunga tulip.

Apa arti bunga primrose?

2. Februari: Violet dan Primrose Bunga berwarna ungu ini memiliki arti diantaranya yaitu cinta, kesetiaan, kesejahteraan, keagungan, kemuliaan, dan harapan. Sedangkan kamu juga bisa memberikan bunga Primrose kepada seseorang yang kamu anggap kamu tidak bisa hidup tanpanya.

Begin typing your search term above and press enter to search. Press ESC to cancel.

Back To Top