Daftar isi
ATM Permata bisa tarik tunai di ATM apa saja?
Apabila kamu sudah memiliki kartu berlogo GPN, kamu bisa melakukan tarik tunai di ATM manapun kok tanpa dipungut biaya tambahan.
Debit Permata bisa digunakan dimana saja?
Kartu debit untuk nasabah PermataBank dengan beragam keuntungan, seperti: akses luas transaksi di seluruh ATM di dalam dan luar negeri, keuntungan di berbagai merchant pilihan, kenyamanan berbelanja di jaringan merchant berlogo Visa, serta kartu digital yang dapat diakses di PermataMobile X untuk kenyamanan …
Berapa saldo minimal permata?
Bank Permata hanya mensyaratkan saldo minimum yang mengendap sebesar Rp50.000,-. Selain itu, pemilik rekening PermataTabungan Mitra tidak dikenakan biaya administrasi bulanan dan gratis biaya tarik tunai di ATM dengan saldo minimal Rp500.000,- dengan maksimal 5 transaksi per bulan.
Apa itu E Statement dari Bank Permata?
PermataOne E-Statement merupakan sebuah layanan laporan informasi mutasi transaksi terpadu untuk seluruh rekening Tabungan, Giro, Deposito dan Investasi (Reksa Dana dan Bancassurance produk Single premium Unit Link) yang dimiliki di PermataBank yang terdaftar dalam 1 (satu) nomor Nasabah yang sama.
Bank apa saja yang masuk ATM Bersama?
Nah, untuk bank yang sudah termasuk dalam jaringan ATM Bersama di antaranya adalah:
- ANZ-Panin.
- Bank Aceh.
- Bank Kamura.
- Bank Agroniaga.
- Bank Artos Indonesia.
- Bank BJB.
- Bank Bengkulu.
- Bank BJB Syariah.
Apakah permata bisa tarik tunai tanpa kartu?
PT BANK PERMATA TBK. Masyarakat dengan mudah dapat melakukan tarik tunai tanpa kartu melalui fitur Mobile Cash PermataMobile X di seluruh gerai Indomaret. Layanan ini mempermudah nasabah yang berlokasi di luar jangkauan ATM maupun kantor cabang PermataBank.
Apa itu kartu Permata Debit Plus?
Dengan memiliki PermataDebit Plus, Anda bisa bertransaksi di PermataATM dan ATM Bank lain, melakukan transaksi belanja di merchant (over the counter) via mesin EDC Bank Permata dan EDC Bank lain sesuai dengan logo jaringan yang terdapat pada tampak belakang kartu anda serta transaksi Online.
Apakah permata me ada biaya admin?
Mendapatkan kartu debit eksklusif PermataMe, yang dirancang khusus untuk semua nasabah PermataMe. Gratis tarik tunai di semua ATM domestik dan internasional yang berlogo VISA/PLUS. Gratis transfer online melalui PermataMobile X, PermataNet dan ATM. Gratis biaya administrasi bulanan tabungan dan kartu debit PermataMe.
Berapa setoran awal buka rekening Permata?
Tabungan SimPel bebas biaya admin dan setoran awalnya ringan yaitu Rp 5 ribu. Tabungan SimPel dilengkapi dengan kartu Permata debit Personal yang limit penarikannya max Rp 500 ribu /hari. Nasabah juga bisa tarik tunai di sekolah dengan nilai max Rp 250 ribu.
Berapa setoran awal Permata Bank?
Setoran Ringan Tersedia pilihan dengan setoran awal minimal Rp 50,000 atau tanpa setoran awal (NOL) dengan setoran bulanan sangat ringan, mulai dari Rp 50,000 (dan selanjutnya berlaku kelipatan Rp 50.000) serta tidak ada batasan maksimal.
Apa itu e-statement bank?
E-Statement adalah jenis laporan transaksi rekening bulanan yang dikirimkan ke alamat email nasabah yang terdaftar. Gunakan fasilitas E-Statement untuk menjaga kelestarian lingkungan dengan mengurangi penggunaan kertas. Mudah Diakses, dikirim ke email Nasabah yang terdaftar sehingga dapat diakses melalui smartphone.
Bank Permata itu bank apa?
Bank Permata adalah salah satu bank nasional di Indonesia.