Apa yang dimaksud dengan manajemen rantai pasokan?

Apa yang dimaksud dengan manajemen rantai pasokan?

Manajemen rantai pasokan merupakan proses yang terintegrasi dari keseluruhan kegiatan pergerakan produk atau jasa dari pemasok ke pelanggan yang meliputi informasi, dana, serta sumberdaya lainya yang saling terkait.

Apa yang dimaksud dengan rantai pasok supply chain?

Dalam Bahasa Indonesia, supply chain artinya rantai pasok. Dikutip dari Investopedia, supply chain adalah jaringan antara perusahaan dan pemasoknya untuk memproduksi dan mendistribusikan produk tertentu kepada pembeli akhir. Jaringan ini mencakup berbagai aktivitas, orang, entitas, informasi, dan sumber daya.

Apakah yang dimaksud Supply Chain Management dan berikan contohnya?

Supply chain management adalah pengelolaan alur barang atau jasa yang mencakup semua proses, termasuk perubahan bahan mentah menjadi produk jadi. Proses ini juga meliputi upaya menyederhanakan penawaran suplai agar pengalaman klien meningkat sehingga bisnis memiliki daya saing di pasar.

Apa perbedaan rantai pasok dan manajemen rantai pasok?

Rantai pasok adalah jaringan fisiknya, sedangkan manajemen rantai pasokan adalah alat, metode, atau pendekatan pengelolaannya.

Apa perbedaan dari rantai pasok manajemen rantai pasok dan rantai nilai?

Supply Chain mengacu pada integrasi semua kegiatan yang terlibat dalam proses pengadaan, pengadaan, konversi, dan logistik. Di sisi lain, rantai nilai menyiratkan serangkaian operasi bisnis di mana utilitas ditambahkan ke barang dan jasa yang ditawarkan oleh perusahaan untuk meningkatkan nilai pelanggan.

Apa perbedaan value chain dan supply chain?

Rantai Pasokan (Supply Chain) mencakup semua kegiatan yang terkait dengan aliran dan transformasi barang dan jasa dari tahap bahan baku (raw materials) ke pengguna akhir (pelanggan). Sedangkan Value chain adalah rantai nilai yang yang digunakan untuk mengetahui kondisi internal perusahaan.

Begin typing your search term above and press enter to search. Press ESC to cancel.

Back To Top