Apa yang dimaksud dengan ekualisasi?

Apa yang dimaksud dengan ekualisasi?

Jika dilihat secara terminologi, ekualisasi adalah “proses untuk menyamakan” yang berasal dari kata equal.

Kenapa perlunya dilakukan ekualisasi antara omzet spt PPh badan dengan akumulasi omzet SPT PPN?

Tujuan untuk dilakukannya ekualisasi pajak untuk memastikan bahwa pelaporan SPT Tahunan PPh Badan telah dilaporkan secara benar baik secara fiskal maupun akuntansi.

Apa tujuan dari ekualisasi pajak dan sebutkan dasar hukumnya?

Tujuan Ekualisasi Pajak Ekualisasi pajak ditujukan agar wajib pajak mempersiapkan diri apabila terdapat imbauan atau pemeriksaan oleh kantor pajak. Selain itu, wajib pajak juga terhindar dari koreksi pajak ketika berlangsung pemeriksaan pajak.

Apa yang dimaksud rekonsiliasi pajak?

Selain itu, rekonsiliasi atau koreksi fiskal juga bisa diartikan sebagai langkah wajib pajak (WP) yang mencocokkan laporan keuangan, apabila terdapat perbedaan antara laporan komersial berdasarkan SAK (sistem keuangan akuntansi) dan laporan keuangan berdasar sistem fiskal.

Bagaimana rekonsiliasi pajak dilakukan?

Langkah-langkah yang perlu ditempuh untuk melakukan rekonsiliasi fiskal di antaranya:

  1. Mengenal lebih dulu penyesuaian fiskal yang diperlukan.
  2. Menganalisa elemen penyesuaian untuk menentukan pengaruhnya terhadap laba usaha kena pajak.
  3. Mengoreksi fiskal dengan memantau angka koreksi fiskal negatif dan positif.

Bagaimana rekonsiliasi yang harus dilakukan jika suatu beban diakui menurut akuntansi tetapi tidak diakui menurut fiskal?

Jika suatu penghasilan diakui menurut akuntansi tetapi tidak diakui menurut fiskal, rekonsiliasi dilakukan dengan mengurangkan sejumlah penghasilan tersebut dari penghasilan menurut akuntansi, yang berarti mengurangi laba menurut akuntansi.

Kapan rekonsiliasi fiskal dilakukan?

Rekonsiliasi fiskal diterapkan pada keseluruhan penyusunan laporan laba rugi yang mencakup pengeluaran atau beban, serta pendapatan. Rekonsiliasi dijalankan pada pos-pos biaya serta penghasilan dalam laporan keuangan komersial, yang diantaranya: Rekonsiliasi penghasilan dikenakan PPh final.

Apa manfaat rekonsiliasi bank jelaskan?

Adanya rekonsiliasi bank berupa pencocokan catatan kas membantu perusahaan mengetahui apakah ada tindakan manipulasi uang atau penipuan yang dilakukan selama pencatatan kas. Adanya rekonsiliasi bank juga membantu perusahaan dalam mengawasi pencatatan kas agar sesuai dengan tujuan dan yang diinginkan perusahaan.

Apakah manfaat menyusun laporan rekonsiliasi bank?

Fungsi Rekonsiliasi Bank Mencegah terjadinya segala bentuk penyelewengan dana, baik oleh nasabah maupun bank. Sebagai alat pengawasan terhadap aktivitas pengelolaan kas perusahaan. Menghindari kekeliruan pencatatan yang berulang oleh pegawai keuangan.

Mengapa laporan keuangan fiskal harus disusun secara beriringan dengan laporan keuangan fiskal?

Laporan keuangan fiskal beriringan dengan laporan keuangan komersial karena ketentuan perpajakan sangat dominan dalam proses penyusunan laporan keuangan. Jika terjadi perbedaan penghitungan (khususnya laba) maka perlu dilakukan rekonsiliasi fiscal.

Mengapa dalam laporan keuangan fiskal harus dilakukan rekonsiliasi fiskal?

Rekonsiliasi fiskal dilakukan oleh wajib pajak karena terdapat perbedaan perhitungan antara laba menurut komersial atau akuntansi dengan laba menurut perpajakan.

Sebutkan langkah langkah yang perlu dilakukan untuk melakukan rekonsiliasi fiskal?

Begin typing your search term above and press enter to search. Press ESC to cancel.

Back To Top